5. MetroOpinion Survey Rewards
MetroOpinion dikenal sebagai salah satu aplikasi tercepat untuk menghasilkan uang melalui survei. Pengguna bisa mendapatkan hingga USD 3,5 (sekitar Rp56.400) per survei. Saldo ini bisa ditarik ke rekening bank setelah mencapai jumlah tertentu, cukup dengan konsisten menjawab survei yang ditawarkan.
6. Fiverr
Fiverr adalah marketplace global yang menghubungkan freelancer dengan klien dari seluruh dunia. Aplikasi ini memfasilitasi pekerja lepas untuk menawarkan jasa mulai dari desain, penulisan, hingga pemrosesan data. Pendapatan bisa mencapai ratusan ribu hingga jutaan rupiah, tergantung pada kesepakatan dengan klien. Fiverr bisa diakses melalui aplikasi smartphone atau situs web fiverr.com.
7. Program Afiliasi Platform E-commerce
Program afiliasi dari berbagai platform e-commerce menawarkan komisi dari setiap produk yang terjual melalui link afiliasi. Jika Anda memiliki banyak pengikut di media sosial, program ini bisa menjadi sumber penghasilan tambahan yang signifikan. Pendapatan dari program afiliasi ini bisa mencapai ratusan ribu hingga puluhan juta rupiah.
Baca juga:
- Game Penghasil Uang 2024: Apakah Candy Glue Blue Benar-Benar Terbukti Membayar?
- Mau Kerja Online? Coba Tiga Aplikasi Penghasil Uang Berikut
Dengan kemajuan teknologi, menghasilkan uang tambahan kini lebih mudah melalui berbagai aplikasi di atas. Manfaatkan peluang ini untuk menambah penghasilan Anda setiap harinya. [isr]
Ikuti Google News dan KabaPadang dari Kabapedia Network