Jakarta, Kabapedia.com – Benarkah Aplikasi Game Higgs Domino Global (HDG) merupakan aplikasi game resmi milik Higgs Domino Island (HDI)? Jangan penasaran, Ini Jawabannya.
Game fenomenal HDI terus menjadi bahasan panas dalam beberapa bulan terakhir di Indonesia. Terlebih setelah munculnya aplikasi diduga sebagai pengganti HDI yakni: HDG. Lantas apakah hal ini benar? Yuk simak ulasan Kabapedia.com kali ini.
Baca juga:
- Lupakan HDI, Mending 10 Game Penghasil Uang 2024 Cair ke DANA dan GoPay
- 5 Website Penghasil Saldo DANA Terbaru dan Terpercaya
Terjawab sudah teka-teki pertanyaan apakah APK Higgs Domino Global yang tersedia tombol kirim ternyata punya siapa. Jawabannya adalah Higgs Domino Global atau HDI versi Global ini ternyata masih punya perusahaan pengembang aplikasi game Higgs Domino Island atau HDI, yakni: Higgs Games.
Higgs Games sendiri merupakan perusahaan pengembang game internasional yang ditengarai berkantor di Singapura. Berdiri sejak tahun 2017, Higgs Games sendiri sampai tahun 2024 ini sudah merilis 6 aplikasi yakni: Higgs Domino Island, Bearfist Slots, Poker Island-Crazy Domino, Coin Race: Amazing Journey, SUSUN KATA dan termasuk Higgs Domino Global.
Semua game ini dapat dimainkan di smartphone dan PC. Semua permainan milik Higgs Games ini menawarkan hadian coin kepada para pemain yang memenangkan permainan. Namun untuk dapat bermain dengan leluasa ada sejumlah level dan tingkatan VIP yang mesti dicapai, untuk mencapai ini para pemain diharuskan melakukan top up Higgs Domino dengan pulsa ataupun membayar dengan e-Wallet seperti DANA OVO dan sebagainya.
Baca juga:
- Link Download Higgs Domino Global 2.25 Resmi Play Store
- Buruan Cek!! HDI Global Versi Resmi Sudah Dirilis Higgs Games
Dari ke-6 game tersebut memang Higgs Domino Island adalah yang paling viral. Game ini mulai mencuri perhatian masyarakat Indonesia sejak pandemi Covid-19 melanda, tepatnya tahun 2019. Dalam perjalanannya, Higgs Domino Island menjadi game yang sangat digandrungi, dengan total 50 juta lebih didownload oleh pengguna Android di Play Store. Bersambung… [R11]
Ikuti Kabapedia.com di Google News